Selasa, 12 Februari 2013

Linux Live USB (LiLi USB)

Kali ini saya ingin berbagi, tentang bagaimana cara membuat dan menggunakan Linux USB live, sebenarnya program ini sudah lama digunakan, tapi mungkin sebagian orang ada yang belum paham, nah kali ini saya ingin menjelakan dari pertama kali install sampai membuat installernya.berikut cuplikanya,



1. langka pertama kita doble klik file yang akan kita buat installer.
2. Lalu muncul pertanyaan dari firewall, di OK saja, jika menjumpai peringatan seperti ini di OK saja.


















3.   Pilih Next ,














4.pilih Next terus sampai finish











5.Setelah selesai instalasi,selanjutnya yaitu proses pembuatan installer dengan media flasdisk, dobel klik icon LiLi USB singkatan dari Linux Live USB















6. Tunggu hingga muncul seperti dibawah ini, 



















7. dari langkah langkahnya ada 5 langkah yang harus dilewati.Step 1 yaitu memlih jenis usb flasdisk mana yang akan digunakan.



















8. Setelah USB fladisk dipilih step selanjutnya yaitu memilih sumber installernya, ada 3 pilihan, yaitu ISO/CD/download, berhubung saya sudah punya ISO nya, tinggal pilih saja ISO.



















9.  Setelah file iso di pilih, step selanjutnya yaitu PERSISTENCE=menentukan alokasi ruang untuk penyimpana di linux, jika ini dikosongkan saja pun tidak masalaha, hanya saja bila kita melakukan instalasi linux live,ada peruban tidak dapat disimpan, semisal install aplikasi.besaranya kita tentukan saja 256 mb, karena saya menggunakan flasdisk yang 8 gb.biasanya untuk menentukan Presistence di step5 harus di centang dulu agar menjadi format 32.itu pun kalo file format flasdisknya ntfs kalau fat32 ya otomatis tinggal menyesuaikan saja.



















10. tinggal step 4 dan 5, untuk step 4 centang semua saja, di step ke 5 klik gambar halilintar untuk proses pembuatan installernya.



















11.Jika muncul peringatan seperti di atas klik ok saja, itu peringatan untuk melakukan eksekusi pemformatan flasdisk.tinggal di tunggu saja,good luck!!!



Tidak ada komentar:

Posting Komentar