Sering kali kita sebagai teknisi harus update driver terbaru, karena hardware baru dan pasti ada permasalahan baru, biasanya terjadi saat kita habis install ulang, bingung dengan driver bawaanya, terkadang driver tidak cocok, Nah, permasalahan kembali datang ketika driver dari hardware kita baik laptop atau komputer itu hilang dan tidak bisa kita temukan. Pada komputer PC atau desktop tercantum seri hardware seperti LAN Card, Sound Card atau seri motherboard sehingga dengan mudah kita mencari di Google.com.